Tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia

MedolsaPedia | Tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia terdapat dalam pembukaan UUD 1945 pada alenia IV yaitu sebagai berikut:
• Melindungi segenap bangsa indonesia dan seluruh tumpah darah indonesia
• Memajukan kesejahteraan umum
• Mencerdaskan kehidupan bangsa
• Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan,perdamaian abadi ,dan keadilan sosial.
Baca juga:Fungsi negara menurut para ahli

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "Tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia"