MedolsaPedia | Patriotisme artinya semangat cinta tanah air atau sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala-galanya untuk kejayaan dan kemakmuran tanah airnya. Seorang patriotik ,adalah orang yang cinta pada tanah air dan rela berkorban untuk mempertahankan negaranya.
Berikut ciri-ciri patriotisme:
a. Cinta tanah air.
b. Rela berkorban untuk membela dan mempertahankan bangsa dan negara.
c. Menempatkan persatuan dan keselamatan bangsa dan negara diatas kepentingan pribadi dan golongan.
d. Berjiwa pembaharu.
e. Tidak kenal menyerah.
f. Berjuang tanpa pamrih.
Baca juga:
Pengertian integrasi nasional
Blogger yang senang mempelajari hal-hal baru seputar Blog, SEO dan Bisnis Online.
0 Response to "Pengertian Patriotisme"
Post a Comment