3 Jenis Siklus Air yang ada di Bumi

MedolsaPedia | Siklus air dipengaruhi oleh pemanasan sinar matahari.Air diseluruh permukaan bumi yg terkena sinar matahari akan menguap.Pada ketinggian tertentu ketika temperatur semakin turun uap air akan mengalami kondensasi dan berubah menjadi titik" air dan jatuh sebagai hujan.
 Ada 3 jenis siklus air yang terjadi dibumi ini sng berikut:

1.Siklus pendek
  Dalam siklus pendek air laut mengalami pemanasan dab menguap menjadi uap air.Pada ketinggian tertentu uap air mengalami pengembunan menjadi awan.Bila butir" embun itu cukup jenuh dengan uap air,hujan akan turun diatas permukaan laut.

2.Siklus Sedang
   Pada siklus sedang,uap air yang berasal dari lautan oleh angin mamuju ke daratan.Di daratan uap air membentuk awan yg akhirnya jatuh menjadi hujan diatas daratan.

3.Siklus Panjang
   Pada siklus panjang ,uap air yang berasal dari lautan ditiup oleh angin kedaratan.Adanya pendinginan yg mencapai titik beku pada ketinggian tertentu,menyebabkan terbentuknya awan yg mengandung kristal es.awan tersebut menurunkan hujan es/salju dipegunungan.

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "3 Jenis Siklus Air yang ada di Bumi"